Thursday, July 18, 2013

Pembunuhan sistematis

Yang kulihat
Kau disedot
begitu kurus
mengering
layu lalu mati


Kau bilang itu cinta
Ku bilang itu naif

Namun ada juga yang mengikutmu mabuk
satu menjadi dua
dua menjadi empat
empat berlipat lebat

Ya Tuhan..
Ingin sekali kumaki mereka
dan bersaksi
bahwa kau mati dibunuh

No comments: